BRIN Bentuk Pusat Kolaborasi Riset Guna Sikapi Perkembangan Teknologi Kuantum

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyelengarakan Seminar Perkembangan Riset dan Fokus Grup Diskusi Pusat Kolaborasi Riset (PKR) Teknologi Kuantum 2.0, dengan tajuk ‘Menyongsong Revolusi Kuantum di Indonesia dan Dunia’, Kamis, (17/11) di Kawasan Sains dan Teknologi (KST) BJ Habibie Serpong. Acara PKR yang berlangsung secara hybrid tersebut diinisiasi oleh Kepala…

Read More

BRIN Dukung Mitra Industri Luncurkan Produk Inovasi Baja Ringan Zinium Diverson

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) memberikan dukungan terhadap perkembangn industri baja di Indonesia. Hal ini disampaikan Kepala BRIN, Laksana Tri Handoko pada acara peluncuran produk zinium diverson di main hall Garuda-Heritage ICE BSD City, Rabu (16/11). “BRIN turut mendukung penyediaan produk bahan baja ringan. Kami berharap keberadaan laboratorium teknik pengujian…

Read More