BRIN Hadirkan Inovasi Instalasi Air Bersih Layak Minum di Sekolah

Sukabumi – Humas BRIN. Akses air bersih merupakan hak dasar dari setiap manusia. Namun tidak semua lokasi di Indonesia sudah mendapatkan air bersih. Sehingga untuk air minum dan kebutuhan sehari-hari, sebagian masyarakat masih kesulitan. Pada tahun 2022, Indeks Performa Lingkungan atau Environmental Performance Index (EPI) Indonesia untuk air dan sanitasi berada di urutan 125 dari 178 negara di…

Read More

Strategi Komersialisasi Hasil Riset dan Inovasi, dari Lab ke Industri

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Jumlah kekayaan intelektual (KI) yang didaftarkan di Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) setiap tahunnya terus bertambah. Namun, banyak dari KI tersebut yang belum termanfaatkan oleh industri dan masyarakat. Hilirisasi atau komersialisasi hasil riset menjadi tantangan yang perlu mendapat perhatian, agar keberlanjutan riset terus berjalan. Pemanfaatan atau komersialisasi hasil…

Read More