Dukung Industri Ramah Lingkungan, BRIN Kembangkan Katalis Berbasis Biochar Limbah Kelapa Sawit

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Dalam upaya mengurangi ketergantungan pada bahan baku impor dan mendorong pemanfaatan limbah menjadi produk bernilai tinggi, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui Pusat Riset Kimia di bawah Organisasi Riset Nanoteknologi dan Material, mengembangkan katalis berbasis biochar dari limbah kelapa sawit.  Penelitian yang dipimpin oleh Indri Badri Adilina ini, bertujuan…

Read More

Oxasmaragdyrin, Material Inovatif Pembawa Muatan Hole Sel Surya Perovskite

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Dalam perkembangan teknologi sel surya perovskite, oxasmaragdyrin muncul sebagai material inovatif yang menjanjikan peningkatan kinerja melalui perannya sebagai pembawa muatan hole. Oxasmaragdyrin, sebuah molekul besar dengan struktur porphyrin yang termodifikasi, cukup menarik perhatian karena kemampuannya dalam mengalirkan muatan hole secara efisien. Molekul tersebut memungkinkan konversi energi matahari yang lebih tinggi dan…

Read More

BRIN dan Mitra Universitas Korea Bahas Kolaborasi Bidang Kimia

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) terus mengembangkan kolaborasi riset, baik dengan mitra dalam negeri maupun luar negeri. Pada kesempatan kali ini, BRIN berkesempatan untuk melakukan diskusi mengenai kolaborasi riset dengan beberapa profesor dari Korea, yaitu Youngil Lee dari Ulsan University dan Hoeil Chung dari Hanyang University. Hal ini merupakan tindak…

Read More

BRIN Indonesia Ajak Dialog Global Transisi Energi di RD20 Summer School 2024

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Indonesia menggelar rangkaian acara RD20 Summer School 2024 di Tangerang Selatan, bertema “Keberagaman Pengetahuan tentang Dekarbonisasi dalam Mekanisme Transisi Energi yang Berkeadilan”. Acara enam hari ini (8-13/7) merupakan momen penting dalam upaya global mengatasi perubahan iklim dan mencapai keberlanjutan energi. Kepala Organisasi Riset Nanoteknologi dan…

Read More

Perluas Wawasan Bidang STEM, Universitas Prasetiya Mulya Kunjungi Laboratorium Kimia KST B.J. Habibie BRIN

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Sebagai upaya meningkatkan kompetensi dan pengalaman mahasiswa dalam bidang STEM, (Science, Technology, Engineering, and Mathematics), Mahasiswa S1 dari Sekolah STEM Universitas Prasetiya Mulya melakukan kunjungan edukatif ke Fasilitas Laboratorium Kimia KST B.J. Habibie Serpong, pada Kamis (13/6).  Kunjungan ini merupakan bagian dari program akademik untuk memperluas pengetahuan praktis mahasiswa dalam bidang…

Read More

BRIN Kenalkan Aplikasi Biochar Termodifikasi Limbah Sawit untuk Remediasi Tambang

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Dalam upaya memenuhi kebutuhan hidupnya, masyarakat Indonesia yang tinggal di area tambang banyak menggunakan air danau bekas yang mengandung logam berat dengan tingkat keasaman tinggi. Hal ini berbahaya jika dikonsumsi secara langsung. Air asam tambang kerap timbul pada tambang-tambang yang mengandung mineral sulfida seperti pirit, kalkopirit, galena, dan spalerit.  Pencegahan…

Read More

Delegasi UPN Veteran Jatim Jelajahi Fasilitas Riset Kimia BRIN

Tangerang Selatan – Humas BRIN.  Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur (UPNVJT) dan Pusat Riset Kimia – Badan Riset dan Inovasi Nasional (PRK – BRIN) berupaya menjalin kerja sama untuk memajukan ilmu pengetahuan dan teknologi di Indonesia. Delegasi UPNVJT, dipimpin oleh Silvana Dwi Nurherdiana, mengunjungi PRK – BRIN di KST BJ Habibie, Serpong, pada Kamis…

Read More

Mahasiswa Ilmu Keguruan dan Pendidikan Universitas Bengkulu Jelajahi Dunia Fotonika dan Polimer

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Dalam rangka field trip Yogya – Bandung – Jakarta, delegasi  mahasiswa pendidikan IPA dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Bengkulu mengunjungi Kawasan Sains dan Teknologi (KST) B.J. Habibie Serpong, pada Jumat (3/5).  Kunjungan ini bertujuan untuk memperluas wawasan dan pengetahuan para mahasiswa tentang ilmu pengetahuan dan teknologi terkini dalam…

Read More

Potensi Kitosan untuk Sistem Penghantaran Obat Tertarget

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Kitosan banyak memiliki manfaat dalam kehidupan. Selain dapat mengurangi limbah, tetapi juga dapat dimanfaatkan sebagai sistem penghantaran obat. Teknik modifikasi kitosan dan penerapannya dalam pemberian obat mempunyai potensi besar untuk merevolusi bidang biomedis, mengurangi efek samping, dan meningkatkan efek terapeutik. Efek teurapetik adalah hasil penanganan medis yang sesuai dengan apa yang…

Read More

Siswa MA Al-Hasyimiyah Cilegon Eksplorasi Laboratorium Karakteristik Kimia KST B.J. Habibie

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Kunjungan ke Laboratorium Kimia Kawasan Sains Teknologi (KST) B.J. Habibie tidak hanya sekadar perjalanan pendidikan biasa. Siswa-siswa Madrasah Aliyah (MA) Al-Hasyimiyah pada Kamis (29/02), memiliki kesempatan langka untuk menapak jejak invensi dan inovasi, yang telah memberikan kontribusi besar dalam perkembangan ilmu kimia di Indonesia.  Kegiatan ini diawali dengan sambutan hangat dari…

Read More