BRIN, ITB, dan Tel-U Kolaborasi Riset Teknologi Kuantum 2.0

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Pusat Kolaborasi Riset Teknologi Kuantum (PKR) 2.0 yang terdiri dari Institut Teknologi Bandung (ITB), Telkom University (Tel-U), serta Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), menyelenggarakan Seminar & Focus Group Discussion, secara hybrid di Kawasan Sains dan Teknologi B.J. Habibie, Tangerang Selatan dan KST Soekarno, Cibinong, Kamis-Jumat (23-24/11). Ahmad Ridwan Tresna…

Read More

Periset BRIN Bagikan Kisah Sukses Program Degree by Research

Tangerang Selatan-Humas BRIN. Dalam membangun ekosistem riset dan inovasi hingga di tahun-tahun mendatang, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mendukung peningkatan kompetensi sumber daya manusia periset dan non periset. Adalah program Degree by Research (DBR) yang telah berhasil diluncurkan untuk mencetak program magister dan doktor. Fajar Nurjaman, periset pada Pusat Riset Teknologi Pertambangan – Organisasi Riset Nanoteknologi…

Read More

Program Degree by Research Dukung Sivitas BRIN Lanjutkan Studi di Universitas

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) telah meluncurkan program Degree by Research (DBR). DBR merupakan program peningkatan kompetensi sivitas BRIN, melalui pendidikan formal jenjang S2 dan S3 yang berbasis kegiatan penelitian, pengembangan, pengkajian, dan penerapan (litbangjirap) ilmu pengetahuan dan teknologi, tanpa meninggalkan tugas kedinasan. Febrianti Susana Rosa dari Direktorat Manajemen Talenta BRIN mengatakan, program DBR BRIN bertujuan menciptakan talenta…

Read More

BRIN Dorong Hasil Riset Direkognisi Global Melalui KTI

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Salah satu Rencana Strategis Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Tahun 2021-2024 adalah mewujudkan sumber daya manusia (SDM) yang unggul dan kompetitif. Oleh karena itu, karya SDM yang berkaitan dengan teknologi dan inovasi hasil riset harus terus diupayakan agar mampu direkognisi dalam standar global. Riset merupakan cara berkomunikasi sains. Saat ini ekosistem riset di BRIN dalam semua aktivitasnya (seperti pendanaan riset dan manajemen…

Read More

Periset BRIN Berbagi Tips dan Trik Menulis Jurnal Global

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Banyak penulis yang masih ragu memilih jurnal yang sesuai  dengan scope dan topik mereka. Kemudian masih ragu apakah makalahnya bisa masuk jurnal internasional kategori indeks Scopus Q1, Q2, Q3, Q4. Kemudian banyak juga pengalaman-pengalaman semacam desk rejection, yaitu belum sampai masuk ke reviewer, tapi sudah mendapat penolakan oleh editor, serta…

Read More

Mengenal Proses Pendaftaran Kekayaan Intelektual untuk Invensi Hasil Riset

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui Organisasi Riset Nanoteknologi dan Material (ORNM) bekerja sama dengan Direktorat Manajemen Kekayaan Intelektual (MKI) Kedeputian Fasilitasi Riset dan Inovasi menyelenggarakan Webinar dengan judul Sosialisasi HKI dan Proses Pendaftarannya, Kamis (11/05). Seminar ini untuk mensosialisasikan terkait pengertian Hak Kekayaan Intelektual (HKI), cara menulis/membuat HKI,…

Read More