BRIN dan RIKEN Kenalkan Sains dan Teknologi Akselerator pada Talenta Perguruan Tinggi

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Organisasi Riset Nanoteknologi dan Material (ORNM) Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) bersama dengan RIKEN, lembaga riset Jepang terkemuka, menyelenggarakan The 1st Conference on Accelerator-Based Science and Technology (CAST 2024) selama empat hari di KST B.J. Habibie, Serpong, mulai tanggal 19 hingga 22 Februari 2024. Pada hari pertama diawali dengan School…

Read More

Ekspos Aktivitas Riset, Fisika Kuantum BRIN Selenggarakan RA Expo & HPC Workshop

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Sebagai upaya mengekspos capaian penelitian dan berbagi inspirasi, Pusat Riset Fisika Kuantum (PRFK) Organisasi Riset Nanoteknologi dan Material (ORNM) Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), mengadakan BRIN Quantum RA Expo & HPC Workshop, di KST B.J. Habibie, Tangerang Selatan, pada Senin hingga Rabu (18-20/09) secara hybrid. Kepala Organisasi Riset Nanoteknologi…

Read More

Periset BRIN Bagikan Kisah Sukses Program Degree by Research

Tangerang Selatan-Humas BRIN. Dalam membangun ekosistem riset dan inovasi hingga di tahun-tahun mendatang, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mendukung peningkatan kompetensi sumber daya manusia periset dan non periset. Adalah program Degree by Research (DBR) yang telah berhasil diluncurkan untuk mencetak program magister dan doktor. Fajar Nurjaman, periset pada Pusat Riset Teknologi Pertambangan – Organisasi Riset Nanoteknologi…

Read More

BRIN Ajak ITERA Memanfaatkan Berbagai Skema Riset

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Dalam rangka meningkatkan wawasan mahasiswa tentang sains fisika kuantum, fasilitas, serta program riset yang ada di Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Program Studi (Prodi) Fisika, Institut Teknologi Sumatera (ITERA) mengadakan kunjungan studi ke Pusat Riset Fisika Kuantum BRIN serta laboratorium Kawasan Sains dan Teknologi (KST) Habibie, Serpong, pada Senin…

Read More

BRIN bersama PPI Belgia Sosialiasikan Program Manajemen Talenta Riset dan Inovasi

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Dalam rangka mempersiapkan sumber daya manusia yang bertalenta dan berdaya saing secara global, pada 10 Desember 2021, dibentuklah Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 21 Tahun 2021 tentang Gugus Tugas Manajemen Talenta Nasional. Manajemen talenta nasional mempunyai tiga fokus bidang yakni riset dan inovasi, seni budaya, dan olah raga. Direktur Manajemen Talenta – Kedeputian Sumber…

Read More