FMIPA Universitas Bengkulu Manfaatkan Fasilitas Riset Polimer dan Kimia Maju di KST BJ Habibie BRIN

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Dalam rangka meningkatkan pengetahuan kepada mahasiswa, Program Studi D-3 Laboratorium Sains Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Bengkulu mengadakan field trip ke laboratorium Kawasan Sains dan Teknologi (KST) Habibie – Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN),  Pusat Riset Teknonogi Polimer dan Pusat Riset Kimia Maju, Rabu (08/03). Kunjungan diterima…

Read More

BRIN dan Iran Bahas Nanomaterial dan Manfaatnya

Tangerang Selatan – Humas BRIN.  Potensi pemanfaatan nanoteknologi terus berkembang melalui riset sains dan rekayasa. Melalui pemanfaatan nanoteknologi, fungsi atau nilai tambah dari suatu bahan atau material dapat meningkat. Nanoteknologi dapat diaplikasikan dalam berbagai produk, seperti kesehatan, energi, dan elektronik. Guna meningkatkan kepakaran bidang nanoteknologi khususnya nanomaterial, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melalui Organisasi Riset Nanoteknologi dan Material (ORNM) dengan Dewan…

Read More

BRIN dan University of Ulsan Korea Sepakat Tingkatkan Kolaborasi Riset

Jakarta – Humas BRIN. Dalam mengembangkan riset dan inovasi yang bermanfaat bagi masyarakat, diperlukan strategi kolaborasi riset dari berbagai pemangku kepentingan. Antara lain lembaga riset pemerintah dengan pihak akademisi-industri. Dalam upaya memformalisasi kerja sama legal dua pihak, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) dan University of Ulsan (UOU) Korea menandatangani Letter of Intent (LoI) di Ruang Jirap, Lt….

Read More

Nanoemulsi, Metode Tepat untuk Menghasilkan Pestisida Nabati

Cape Town – Humas BRIN, Pestisida kimia memang terbukti ampuh membunuh hama pada tanaman. Namun, residunya lama-kelamaan berakumulasi merusak tanah. Polusi lingkungan dapat ditekan, salah satunya dengan penggunaan pestisida nabati. Penelitian yang dipimpin Yenny Meliana tergambar dalam poster berjudul Green Technology of Botanical Pesticide for Sustainable Food Production and Maintaining Ecosystem. Poster yang terpampang pada WAITRO…

Read More

Kunjungan Industri UNP ke Laboratorium Kimia dan Material KST BJ Habibie Serpong

Tangerang Selatan – Humas BRIN. Universitas Negeri Padang (UNP) mengadakan kunjungan industri ke Kawasan Sains dan Teknologi (KST) BJ Habibie – Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) pada Senin (17/10). Kunjungan tersebut untuk mengaplikasikan ilmu pengetahuan di bangku kuliah, yang kemudian diterapkan dalam kegiatan riset. Rombongan tersebut disambut oleh para periset dan operator Laboratorium Material…

Read More

Metode SCC-DFTB untuk Komputasi Kerangka Kerja Kimia Kuantum

Tangerang Selatan, Humas BRIN. Pusat Riset Fisika Kuantum – Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyelenggarakan Kolokium Fisika Kuantum BRIN, pada Jumat (9/9). Kolokium daring yang diangkat adalah SCC-DFTB Method for Computational Quantum Chemistry Framework oleh Wahyu Dita Saputri dari PR Fisika Kuantum. Dita mengatakan metode SCC-DFTB (Self Consistent Charge – Density Functional Tight Binding)…

Read More

Selamatkan Lingkungan melalui Pemanfaatan Pestisida Nabati

Jakarta – Humas BRIN, Pengendalian hama tanaman di Indonesia pada umumnya masih menggunakan pestisida berbahan kimia yang dapat membahayakan kesehatan manusia, organisme, dan lingkungan. Permasalahan ini mendorong Yenny Meliana, periset bidang teknik kimia, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), mengembangkan penelitian pestisida nabati. Hasil penelitian yang berdampak langsung ke masyarakat ini mengantarkan Yenny meraih 2021 (2nd)…

Read More